Pages

Subscribe:

Minggu, 24 Juli 2011

Web Design : Pengertian bagian - bagian internet


Link                 
Alamat tujuan yang tertera pada address bar . Contoh : www.apakabardunia.com ,biasanya link tersebut berwarna biru dan jika kita tunjuk oleh kursor akan dapat di klik.
              
Website/situs 
Website/web sama dengan situs karena wibsite dalam bahasa indonesianya yaitu situs . Sedangkan pengertian dari website adalah bagai kumpulan halaman yang menampilkan informasi data teks,data gambar diam atau gerak ,data animasi,suara,video dan atau gabungan dari semuanya , baik bersifat statis maupun dinamis yang membentuk satu rangkaian bangunan yang saling terkait yang mana masing-masing dihubungkan dengan jaringan-jaringan halaman (hyperlink).Sedangkan pengertian web statis yaitu tidak ada interaksi dengan pihak user, isi informasinya tetap , jarang berubah dan informasi hanya searah hanya dari pemilik website.Web dinamis yaitu informasi dari dua arah ada interaksi dengan pihak user dan pemilik , informasi berubah-ubah.

Homepage      
Halaman awal atau muka dari sebuah situs web atau halaman default yang di set untuk sebuah browser .

Web browser 
Suatu program yang digunakan untuk menjelajahi dunia Internet atau untuk mencari informasi tentang suatu halaman web yang tersimpan di komputer . Contoh : mozilla firefox,google chrome,dll .

URL               
Singkatan dari "Uniform Resource Locater" adalah alamat sebuah situs web tertentu atau file di internet.Tidak dapat memiliki spasi atau karakter lain tertentu dan menggunakan garis miring ke depan untuk menunjukkan direktori yang berbeda.Beberapa contoh URL http://www.cnet.com/,ftp://info.apple.com/.Tidak semua URL dimulai dengan "http".Bagian pertama Url yang menunjukan jenis sumber daya itu adalah pengalamatan.

HTTP            
Singkatan dari "HyperText Transfer Protocol" adalah protokol yang dapat digunakan untuk mentransfer data melalui World Wide Web.

Protokol         
Sebuah aturan atau standar yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan,komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer.

OSI Layer     
(Open System Interconnection) model yang mendefinisikan standar untuk menghubungkan komputer-komputer dan vendor-vendor yang brbeda dan terdapat 7 lapisan (aplikasi,presentasi,session,transport,network,datalink,physical).


WWW           
(World Wide Web ) adalah suatu ruang informasi yang dipakai oleh pengenalan global yang disebut Uniform Resource Identifer (URI) untuk mengidentifikasi sumber-sumber yang berguna.
           
W3C
The World Wide Web Consortium (W3C) is an international community that develops standards to ensur

0 komentar:

Posting Komentar